December 13, 2021

Day

MALANG – Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HIMAKA) Fakultas Ekonomi Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang merayakan Diesnatalis yang Ke-19 di GOR UNITRI, Sabtu (11/12). Dalam kesempatan ini, mahasiswa diingatkan untuk menjaga silaturahmi dengan para alumni demi memajukan HIMAKA menjadi lebih baik. Hal ini disampaikan oleh Ketua Program Studi Akuntansi, Dr. Hendrik Suhendri, SE., MSA. “Sangat Penting silaturahmi...
Read More
MALANG – Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) diwakili oleh tim Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Pendidikan (LPPP) menghadiri kegiatan Forum Group Discussion (FGD) laporan Akhir Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka Dalam Negeri (PMMDN) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (KEMDIKBUDRISTEK) di Jakarta, Sabtu (11/12). Pertemuan tersebut membahas tiga pokok agenda penting dan merupakan salah satu upaya untuk mempertemukan...
Read More
MALANG- Dekan Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang, Dr. Amir Hamzah menghadiri undangan dari Universitas Muhammadiyah Mataram dalam rangka Kegiatan Kongres kongres ke-III Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Ilmu Pertanian Indonesia (APTS-IPI) tahun 2020 dan 2021 serta seminar nasional yang digelar Senin-Selasa, (06-07/12). Dalam kegiatan tersebut, sebanyak 157 perwakilan anggota APTSIPI hadir, tak terkecuali Fakultas...
Read More
MALANG –Sabtu (11/12), telah berlangsung peresmian Stasiun Televisi Digital Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI TV) yang sekaligus menyiarkan secara perdana di Studio UNITRI TV. Pembuatan UNITRI TV sendiri diinisiasi oleh Yayasan Bina Patria Nusantara dan secara resmi menyerahkan inventaris pengelolaan kepada UNITRI yang nantinya akan dikomandoi oleh Program Studi Ilmu Komunikasi. Ketua Dewan Pembina Yayasan Bina...
Read More

Arsip Berita