Berita

Category

Salah satu dosen Pendidikan Agama Islam ( PAI) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang, Muhammad Fauzy Emqi, M.Pd.I dilantik menjadi Koordinator Wilayah Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Asosiasi Dosen Pendidikan Agama Islam Indonesia (ADPISI) Jawa Timur, Kamis (29/11) di Aula LP3, Gedung H8, Universitas Negeri Malang (UM). Acara tersebut bertepatan dengan kegiatan Sarasehan Dosen Pendidikan Agama Islam...
Read More
Himpunan Mahasiswa Managemen (HIMMA) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI), kembali menggelar kuliah umum dengan mendatangkan dosen Universitas Brawijaya yang berkompeten di bidangnya, Rabu (28/11). Acara tersebut mengusung tema ‘Etikamu Penentu Bisnismu’ dan diikuti oleh 256 peserta. Ketua Pelaksana Kegiatan, Mira Saraswati menjelaskan pentingnya kuliah tamu ini terutama untuk memenuhi mata kuliah Etika Bisnis. Selama ini, mahasiswa...
Read More
Mengusung tema “Dampak Penurunan Nilai Rupiah Terhadap Perbankan”, Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HIMAKA) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) berhasil menyelenggarakan Seminar Nasional, Selasa (27/11) di Gedung Olah Raga (GOR). Acara tersebut bertujuan untuk menggali lebih jauh dan melihat efek yang diterima Perbankan dari penurunan nilai rupiah. Ketua Pelaksana Kegiatan, Dimas Bayu Saputra menjelaskan, acara ini merupakan program...
Read More
Untuk menciptakan kenyamanan dan memelihara kebersihan lingkungan kampus sekaligus mempersiapkan Akreditasi Perguruan Tinggi (APT), Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) menggelar kerja bakti serentak bersama seluruh civitas akademika, Sabtu (24/11). Adapun pelaksanaan kerja bakti dilakukan dihampir seluruh Fakultas masing-masing dan sekitar lingkungan Unitri. Perwakilan Pelaksana Kegiatan yang juga merupakan Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan, Drs Sugeng Rusmiwari M.Si...
Read More
Program studi Ilmu Komunikasi Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) menggelar kuliah tamu bertemakan ‘Digital PR In a Corporate Crisis’ dengan mendatangkan Ketua Asosiasi Pendidikan Tinggi Ilmu Komunikasi (Aspikom) Korwil Sumatra Selatan, Rahma Shanti Zinaida M.I.Kom sebagai pemateri, Jumat (23/11). Acara tersebut dilangsungkan di Ruang Sidang Gedung Rektorat UNITRI. Kepala Program Studi Ilmu Komunikasi, Fathul Qorib, S.I.Kom.,...
Read More
Rektor Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang, Prof Ir Eko Handayanto, M.Sc., PhD beliau memberikan apresiasinya pada acara peletakan batu pertama untuk pembangunan Gedung Pelayanan Terpadu, Pada Kamis (22/11) yang rencananya akan dibangun di depan Masjid Margo Utomo. Dalam sambutannya, beliau mengungkapkan rasa syukurnya kepada tuhan yang maha esa, dan kepda seluruh civitas akademi Unitri yang...
Read More
Sebanyak 76 mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang melakukan kunjungan lapang ke Sekolah Luar Biasa (SLB) Pembina Tingkat Nasional Bagian C Lawang, Kamis (22/11). Kunjungan tersebut bertujuan untuk mengenal lebih dekat Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) sekaligus menunjang profil lulusan mahasiswa PGSD menjadi pendidik yang inklusi. Kepala Program Studi...
Read More
Himpunan Mahasiswa Teknologi Industri Pertanian (HIMATIP) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) usung tema “Indonesia Goes To Zero Hunger” dalam acara kuliah Umum, Kamis (22/11) di Gedung Olah Raga (GOR) Unitri. Dalam kuliah tamu tersebut, Dr Nani Ratnaningsih S.TP., MP, pemateri acara yang merupakan dosen Universitas Negeri Yogyakarta, berbagi materi mengenai upaya yang dapat dilakukan akademisi untuk...
Read More
Himpunan Mahasiswa Ilmu Keperawatan (HMKEP) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) menyelenggarakan Latihan Kepemimpinan Manajerial Mahasiswa (LKMM), Rabu (21/11) di Gedung Olah Raga (GOR) Unitri. Acara ini mengambil tema “Membentuk Jiwa Kepemimpinan yang Berkarakter dan Memiliki Daya Saing sebagai Agen Perubahan” dengan mendatangkan dua pemateri yakni diantaranya , Dekan Fakultas Ilmu Keperawatan Drs Sugeng Rusmiwari, M.Si dan...
Read More
Setelah menggelar Workshop Learning Lesson Study (LLS) beberapa waktu yang lalu, Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) kembali mengadakan evaluasi lanjutan kepada beberapa peserta workshop dengan kegiatan presentasi, Pada sabtu (17/11) di Ruang Sidang. Dalam evaluasi tersebut, materi presentasi mencakup metode pembelajaran Lesson Study yang telah berhasil di terapkan pada masing-masing institusi peserta...
Read More
1 134 135 136 137 138 155

Arsip Berita