Uncategorized

Category

Malang- Sebagai bentuk komitmen untuk menghasilkan lulusan yang unggul dan berdaya saing, Fakultas Teknik Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang menggelar Seminar Nasional Teknologi Industri, Lingkungan dan Infrastruktur (SENTIKUIN) 2023 dengan tema “Building Sustainable Future For Energy Sector With AI and Big Data” pada Sabtu (09/12). Dekan Fakultas Teknik, Ir. Hesti Poerwanto, M.Sc., PhD., menyampaikan bahwa...
Read More
MALANG – Sebagai awal baru bagi perkembangan kerjasama dan pendataan mahasiswa luar Negeri yang ada di Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang, UPT Kerjasama menggelar pertemuan dengan mahasiswa kelas internasional. Dalam pertemuan tersebut, beberapa agenda di bicarakan diantaranya pengenalan staff baru di UPT Kerjasama, pendataaan mahasiswa luar negeri, sekaligus merancang kegiatan bersama untuk international office. Kepala...
Read More
MALANG – Prestasi membanggakan di raih oleh regu Paduan Suara Program Studi Keperawatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang dalam ajang Indonesian Nursing Student Competition (INSCO) 2022. Regu paduan suara yang terdiri dari 15 mahasiswa program studi keperawatan ini, berhasil meraih juara harapan 2 untuk kategori partitur dan juara dua untuk kategori penampilan artistik. Dosen pendamping...
Read More
MALANG – Bantu alumni mendapatkan pekerjaan pasca wisuda, Biro kemahasiswaan (BKM) Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang turun tangan siapkan Campus Hiring dengan menghadirkan delapan perusahaan, Jumat (04/11) di Graha Utama. Selain berkenalan dengan alumni yang merupakan calon pelamar pekerja di perusahaan tersebut, delapan perusahaan ini langsung melakukan interview di tempat. Seperti diketahui, Campus Hiring merupakan...
Read More
Malang, www.unitri.ac.id – Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang meluluskan 878 mahasiswa dalam wisuda Program Studi dan Magister Periode 40 Tahun 2022, Sabtu-Minggu (29-30/10). Berlangsung selama dua hari, wisudawan di gelar secara offline dan dihadiri oleh mahasiswa, tenaga pendidik, Yayasan, hingga Undangan eksternal dari LLDIKTI Wilayah VII Jawa Timur. Dalam wisuda periode 40 ini, adapun daftar...
Read More
MALANG- Perayaan Dies Natalis Ke-21 Tahun ini lebih berbeda, dengan hadirnya Menteri Koordinator bidang pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia, Prof. Dr. Muhadjir Effendy, MAP. TErlebih, UNITRI sebagai kampus kerakyatan telah mengalami berbagai perkembangan hingga saat ini. Dalam kegiatan tersebut, Ketua Dewan Pembina Yayasan Bina Patria Nusantara, Prof. Dr. Ir. Bambang Guritno mengingatkan kembali sejarah...
Read More
MALANG – Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang turut memeringati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-77 dengan melakukan Upacara bendera bersama dengan warga di Lapangan RW sekitar Tlogomas Malang. Bersama dengan warga setempat, upacara bendera berlangsung pada pukul 07.00 WIB dengan diwakili oleh delegasi dosen dan tenaga pendidik di masing-masing Fakultas serta mahasiswa UNITRI....
Read More
MALANG – Dalam rangkaian Dies Natalis yang ke-21 tahun, Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang juga menggelar pertandingan Olahraga persahabatan antara Dosen dan Tenaga Kependidikan, Senin (26/07). Di buka langsung oleh Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan UNITRI, Dr Totok Sasongko, MM., kegiatan ini bertujuan untuk menjalin kerjasama dan persahabatan antar sivitas akademika UNITRI. “Kegiatan lomba olahraga...
Read More
MALANG – Dalam rangka Dies Natalis yang Ke-9, Himpunan Mahasiswa Peternakan (HMPT) Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI) Malang menggelar Kuliah Tamu bertemakan “Bersama HMPT Mewujudkan Digitalisasi Industri Peternakan Pasca Pandemi”. Acara dilaksanakan di GOR UNITRI, Senin (13/12). Kuliah tamu diisi oleh Alexander Martinus selaku Manajer CV. Kambing Burja, Zaenal Arifin selaku Staff PLUT dan...
Read More
1 2

Arsip Berita